Prosedur pemeriksaan dengan menggunakan endoskop yang dilengkapi dengan kamera untuk mengamati bagian dalam dari telinga, hidung dan tenggorokan. Endoskopi dapat dilakukan saat
- Terdapat benda asing di telinga,
infeksi telinga luar, infeksi telinga dalam, dll. - Terdapat benda asing di hidung tersumbat,
polip, sinusitis, dll. - Terdapat benda asing di tenggorokan,
suara serak, dll.